Cara Mematikan Komputer Secara Otomatis dengan FSEasyShutdown

Bookmark and Share
Sebenenya software ini udah lama banget muncul, tapi waktu itu saya belum ada blog. Jadi baru inget software ini. Mudah-mudahan berguna deh sambil menuhin postingan aja. hehe

Dari namanya saja pasti temen-temen sudah bisa mengetahui fungsi dari Software yang satu ini kan. 
FSEasyShutdown adalah software utilities Gratis yang bisa kamu gunakan untuk membantu kerja komputer atau laptop sobat sehari-hari, software ini berguna untuk melakukan proses Shutdown, Log Off, Restart dan Lock. Dengan software ini. Dengan ukuran yang kurang dari  200Kb dan yang paling penting tidak membuat kinerja komputer kita melambat. Dengan tampilan yang super friendly, kamu tidak perlu bersusah payah dalam mengoperasikannya

Software ini masih saya handalkan saat sedang mendownload film di rumah, tapi saat bersamaan dan jam yang sama saya harus berangkat kuliah, jadi bisa mengatur waktu shutdownnya saat downloadnya selesai. hehe

  1. Kalau sudah di instal, ada iconnya di taskbar bawah yang seperti tombol Exit itu.
  2.  Lalu kamu klik kanan dan pilih yang hendak kamu inginkan, misalnya shutdown. dan ada dua pilihan ada yang turn off now dan delayed turn off. Pilih yang delayed turn off.
  3. Kamu bisa bisa memberikan waktuyang kamu inginkan , misalnya yang saya coba adalah 5 menit, dan klik OK.

Bagi temen-temen jusushare yang ingin mencobanya, silahkan Didownload aja yaa .
Link Download 

Semoga Bermanfaat..
^^







Baca Juga Yang dibawah Ini :

19 comments

8 Mei 2012 pukul 14.03

ada juga yang kaya gini yach, baru tau saya..thanks sob

8 Mei 2012 pukul 14.06

untuk xp bisa nggak Gan?

8 Mei 2012 pukul 17.28

@Ropink sebenarnya sih udah lama sob.
baru keingat sekarang aja
^^

8 Mei 2012 pukul 17.29

@Area Dangdut Koplo bisa kok .
kompatibel juga sama XP .

8 Mei 2012 pukul 19.37

kalo buat windows 7 gimana gan?

8 Mei 2012 pukul 20.54

Waaaahh..mantef nih bang Julie...sikat ahhh..hahhahayy

8 Mei 2012 pukul 21.45

Keren neh sob softwarenya, bisa automatis soutdown saat kita tinggal ya :)

9 Mei 2012 pukul 02.02

wah.. bagus nih infonya.. nambah koleksi ilmu sy lagi.. dan ada juga lho yg pake script kaya gini.. :D

C:/windows/system32/shutdown.exe -s -t 10

yg "10" dapatdiganti sesuai keinginan.. bisa juga ditambah -c lalu gunakan kata2 yg di highlight tanda kutip sebagai pesan.. :D

10 Mei 2012 pukul 09.16

@Hisyam Fakhri bisa kok. itu gambarnya aja saya pakai win7 ultimate .
^^

10 Mei 2012 pukul 09.17

@ICAH BANJARMASIN hehe..
makasih ya bang
^^

10 Mei 2012 pukul 09.18

@Anak Rantau bener sob .
^^

10 Mei 2012 pukul 09.19

@USOFT bener banget tuh sob.
tapi ini lebih mudah, udah gitu pengguna awam pun bisa menggunakannya .
^^

13 Mei 2012 pukul 12.26

Mantap nih sobat sharenya :-)

terimakasih

14 Mei 2012 pukul 19.49

@Fikri terima kasih kembali .
^^

16 Mei 2012 pukul 09.44

thank atas tutorialnya sob...

16 Mei 2012 pukul 10.57

@antos sama-sama sobat.
^^

Anonim
28 Mei 2012 pukul 17.17

thx sob.........
jangan lupa mampir
http://igiaziz.blogspot.com/

29 Mei 2012 pukul 09.08

@Anonimiya

10 Juli 2012 pukul 19.27

Numpang copas gan..!!

Posting Komentar

Bingung cara mendownload ?, silahkan baca panduannya Disini.

Mohon gunakan kata-kata yang sopan dalam memberikan komentar.
Komentar yang bersifat SPAM, SARA,JUNK dan sejenisnya tidak akan di tampilkan.

Tolong saat ingin memasukan komentar jangan menggunakan Anonim, gunakanlah Name/Url. Jika kamu tidak punya Url,silahkan dikosongkan saja

Terima kasih atas Kunjungannya

Salam Juli suhendri
^^